relation: http://kudagang.kemendag.go.id/repo/id/eprint/111/ title: MEMBANGUN BUDAYA LITERASI BAGI PEGAWAI NEGERI SIPIL DALAM USAHA BELA NEGARA creator: Kresnasurya, Yudi subject: L Education (General) description: Tulisan ini membahas mengenai pentingnya membangun budaya literasi bagi PNS dalam usaha bela negara. Bela negara merupakan hak dan kewajiban setiap warga negara, dan dapat dilakukan sesuai dengan profesi. Pendekatan yang digunakan dalam tulisan ini bersifat kualitatif. Data – data diambil melalui kajian literatur (studi kepustakaan). Kajian ini memperkuat beberapa hasil penelitian sebelumnya mengenai pentingnya membangun budaya literasi, dalam hal ini untuk usaha bela negara oleh PNS. publisher: Pusat Pendidikan dan Pelatihan Aparatur Perdagangan date: 2020-08 type: Article type: NonPeerReviewed format: text language: id identifier: http://kudagang.kemendag.go.id/repo/id/eprint/111/1/Kresnasurya%2C%20Y.%20%282020%29.%20Membangun%20Budaya%20Literasi%20Bagi%20Pegawai%20Negeri%20Sipil%20Dalam%20Usaha%20Bela%20Negara.%20Cendekia%20Niaga%2C%204%281%29%2C%2030-34..pdf identifier: Kresnasurya, Yudi (2020) MEMBANGUN BUDAYA LITERASI BAGI PEGAWAI NEGERI SIPIL DALAM USAHA BELA NEGARA. Jurnal Cendikia Niaga (JCN), 4 (1). pp. 30-34. ISSN 2548-3145 relation: https://jurnal.kemendag.go.id/JCN